Biasanya kotak pencarian atau yang biasa disebut search box dipasang pada situs-situs website atau blog. Model dari kotak pencarian memang bermacam-macam, ada yang biasa saja, menggunakan tampilan warna, dan sebagainya. Kotak pencarian yang akan saya berikan kepada anda ini adalah kotak pencarian yang bisa diatur warna tampilannya. Pertama kode kotak pencarian ini dapatkan masih dalam bentuk kotak pencarian yang bisa diatur warna ampilannya. Lalu saya memodifikasi kodenya hingga mempunyai tulisan pada latar kolom pencarian. Meskipun saya baru saja belajar, tetapi sepertinya saya berhasil menambahkan tulisan “Cari Artikel Blog” pada kolom pencarian. Anda bisa melihat contoh kotak pencarian yang sudah ada pada halaman ini, tepatnya pada atas kanan halaman blog. Untuk para maser blog, jika ada kesalahan dalam rangkaian kode mohon di koreksi ya, karena saya baru saja belajar. Kalau begitu langsung saja ke langkah-langkah pembuatannya. Silahkan anda copy kode berikut ini terlebih dahulu.
<form id="searchform" action="/search" style="display:inline;" method="get">
<input id="searchform" name="q" size="25" type="text" value="Cari Artikel Blog" type="text" style="background: #ccccff; border: 2px solid #030379"/>
<input id="searchform" value="Cari" type="submit" style="background: #030379; border: 2px outset #030379; color: #ffffff; font-weight: bold;"/>
</form>
Keterangan:
Warna biru --> Anda bisa menggantinya dengan teks yang anda inginkan.
Warna merah --> Bisa diganti dengan warna kesukaan anda dengan kode warna. Lihat kode warna Disini.
Cara pasangnya di blog:
- Pastikan sudah login di Blogger untuk menuju ke dasbor akun blog.
- Klik Rancangan.
- Lalu klik Tambah Gadget > Pilih HTML/Javascript.
- Paste kode tadi ke dalam kolom konten pada HTML/Javascript.
- Selanjutnya klik Simpan.
>>>Selamat Mencoba<<<
Anda telah membaca artikel tentang Membuat Kotak Pencarian (Search Box) yang Cantik dan Menarik untuk Blog dengan url http://superrefreshing.blogspot.com/2012/03/membuat-kotak-pencarian-search-box-yang.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Membuat Kotak Pencarian (Search Box) yang Cantik dan Menarik untuk Blog ini dengan catatan mencantumkan link sumbernya.