Banyak cara yang dilakukan untuk membuat blog menjadi cantik, indah, dan menarik. Salah satunya ini nih, Membuat Link Menjadi Besar dan Berubah Warna Saat Dilalui Cursor. Berarti link yang pada saat dilintasi cursor mouseakan menjadi besar tulisannya dan warnanya juga bisa berubah. Pokoknya menarik deh untuk dipasang pada blog anda. Apakah berminat untuk memasangnya pada blog. Jika anda mau memasangnya di blog anda jadi anda bisa menyimak artikel yang telah saya berikan ini. Berikut adalah langkah-langkahnya.
1. Jangan lupa login ke Blogger dengan ID anda.
2. Dari dasbor klik Rancangan > Klik Edit HTML.
3. Cari bagian kode a:link dan kode a:hover {
4. Ganti kode yang berada pada bawah kode a:link { dengan kode di bawah ini.
a:link {
color:#0000ff;
font-size:10px;
cursor:default;
}
a:hover {
color:#d2691e;
font-size:19px;
font-style:italic;
cursor:wait;
}
5. Atur setting pada kode dan klik Simpan Template jika sudah.
>>>Selamat Mencoba<<<
Anda telah membaca artikel tentang Cara Membuat Link Menjadi Besar dan Berubah Warna Saat Dilalui Cursor dengan url http://superrefreshing.blogspot.com/2012/03/cara-membuat-link-menjadi-besar-dan.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara Membuat Link Menjadi Besar dan Berubah Warna Saat Dilalui Cursor ini dengan catatan mencantumkan link sumbernya.